- All
- Berita

Kondisi selama pandemi masih jauh dari kata pemulihan, pasalnya angka kematian terus meningkat, pembatasan aktivitas tanpa jaminan yang adil bagi masyarakat miskin tidak ubahnya seperti upaya yang sia-sia. Karenanya, apalagi yang bisa kita upayakan selain kebaikan kolektif? Saling bahu-membahu dimasa sulit begini agaknya sudah menjadi hal yang mutlak. Tidak sedikit masyarakat bertaruh dengan kesehatannya sendiri. […]

Pandemi belum juga berakhir, selain taat protokol kesehatan, percepatan vaksin bagi masyarakat kian menjadi prioritas. Kolaborasi adalah salah satu kunci agar pemberian vaksin dapat berjalan dengan masif, bukan saja di ibukota, namun juga daerah vital dimana sumber pangan serta perputaran ekonomi terus diperjuangkan oleh para buruh. Hal ini menjadi salah satu concern bagi Laznas DPF […]

Mengusung tema Kurban Investasi Kebajikan, Lembaga Amil Zakat Nasional Djalaluddin Pane Foundation (Laznas DPF) menyelenggarakan kurban ke daerah yang nyaris tak melaksanakan kurban. Laznas DPF menyalurkan 7 sapi, 1 kerbau, dan 17 kambing untuk 13 Desa atau Kampung di sembilan Kabupaten dan Kota di Sumatera Utara pada momen 10 Dzulhijah 1442 H atau bertepatan pada […]

Senin, 19 Juli sehari menjelang hari raya Idul Adha, tim kurban Laznas DPF telah sampai di masjid yang berada di Dusun Kuta Delleng, Desa Mahala Kabupaten Pakpak Bharat. Sore itu, anak-anak ramai mengaji. Salah seorang menjumpai rombongan kami dengan penuh antusias. "Mau qurban lembu ya kita bang?" Seorang anak bertanya kepada kami yang baru sampai. […]